Pembahasan Short Functional Text Short Advertisement
Advertisement ( iklan ) adalah pemberitauan yang bertujuan untuk mendorong / membujuk orang untuk membeli atau mengunakan barang/jasa yang di tawarkan. Iklan yang di pasang di media massa berbentuk media cetak dam media elektronik sperti pada baliho, brosur, majalah, internet televisi, dan radio.
Jenis - jenis iklan
a) Iklan produk ( Product Advertisement )
Jenis iklan ini adalah jenis yang paling sering di jumpai, Tujuan dari iklan produk adalah untuk membuat masyarakat mengetaui produk dan akhrinya mereka akan membelinya
contoh iklan provider, telekomunikasi di televisi.
b). Iklan jasa ( Service Advertisement )
jenis iklan ini di buat agar masyarakat sadar dan mengetaui tentang isu tertentu yang dapat menarik perhatian mereka contoh iklan penenanganan pasien HIV?AIDS, iklan pencegahan demam berdarah, dan iklan kampanye " Save our Earth dan save Our Energy
Berlatih Soal Tipe UN
The following text is for question 1 dan 2
------------------------------------------------------------------------------------------------------
GRAND OPENING
Experiance our brand new peaceful ambiance decoration in a luxurious and comfortable
hotel room for affordable price
Reservation
Telephone :(021)3903 666 000.233
fax : 021 390 000
Addres :
Plaza Gani Selatan , Jl Imam Bonjol 76 66
Jakarta
--------------------------------------------------------------------------------------------------------
1. .... ambiance decoration ..... " What is the meaning of the underline word ?
Pembahasan
Pengertian kata ambiance adalah atmosphere yang berarti " suasana
Jawaban A
2. Where would the above advertisement possibbly posted ?
a. Police station
b. Recreational
c.Restaurant
d. Prison
Pembahasan
Iklan ( Advertisement ) idealnya ti tempatkan di area-area publik agar dapat di lihat oleh orang banyak. Jawaban yang paling susuai untuk konteks hotel adalah di tempat - temapt rekreasi ( recreational object )
Jawaban B
KEMBALI KE BAGIAN (A) SHORT FUNCTIONAL TEXT